Bagi sahabat – sahabat gitarsurabaya yang mempunyai gitar tabung / bolong tetapi belum bisa disambungkan ke sound atau ampli, dan ingin menjadikan gitar nya semi elektrik bisa mencoba dengan cara yang kami jabarkan secara sederhana dan mampu dilakukan dengan mudah, dengan cara ini mudah2 an bisa membatu sahabat2 mengupgrade gitar nya
Baca Artikel lain : Gitar akustik elektrik murah
- alat alat sederhana dan preamp jenis plener lc4
- menggunakan bor / screw driver jika tidak ada bisa diganti obeng biasa
- cutter untuk melubangi gitar
- sendok untuk mencabut pin
- kikir
- kunci L
- Tang potong
- amplas
- 1 set preamp plener lc4
- Tentukan lokasi Preamp nya, sebelum nya buat dulu tatakan untuk menandai seberapa besar lubang yang akan dibuat
- Buat garis halus menggunakan cutter untuk area yang akan dilubangi, jika sudah lubangi dengan cutter secara hati2 hingga tampak seperti gambar dibawah
- kemudian pasang preamp dan letakkan dengan benar, setelah itu pasang baut di setiap sisi2 nya ( ada 4 buah )
- ambil nut pada bagian bawah menggunakan sendok
- Lubangi bagian bawah bridge menggunakan bor untuk memasukkan piezzo
- ulangi cara yang sama untuk melubangi pada bagian bokong gitar tempat kabel jack
- Kemudian pasang piezzo ke preamp di bagian dalam gitar,
- Ikat kabel yang di dalam tabung dengan tis dan rekatkan dengan doubletip yang sudah ada
- Pasang saddle nut dan nut pada bagian bawah gitar, sekedar saran potong saddle nut sebesar piezoo agar jarak senar rendah, karena saddlenut akan terangkat karena terganjal pezzo, untuk cara merendahkan saddle nut akan kami buatkan tutorial nya.
- Pasang Baterai dan silahkan coba tuner nya
- Dan jadilah gitar akustik elektrik dengan tuner buatan sendiri lalala yeyeye …
Toko gitar terpercaya di kota surabaya
===================
082332226652 (SMS/WA)
BBM : D515309C
eMail : gitarsurabaya@gmail.com
FAN PAGE : gitarsby
Website : gitarsurabaya.com
Instagram gitarsurabaya
sumber : http://www.gitarsurabaya.com/blog/cara-memasang-preamp-pada-gitar-akustik/
sumber : http://www.gitarsurabaya.com/blog/cara-memasang-preamp-pada-gitar-akustik/
---------------------------------------------------------------------------------------------------------
Untuk Tutorial yang lain juga sudah di beberkan dari blog CANA Gitar Custom, pengrajin gitar. kali ini akan membahas bagaimana memasang preamp untuk gitar sendiri. Andapun dapat melakukannya dan pastinya akan menghemat biaya. Memasang preamp tidak perlu bingung lagi harus mencari jasa service gitar, yang anda butuhkan adalah keberanian untuk mengeksekusinya.
ANA GUITAR CUSTOM
jasa Custom Gitar dan bass berkualitas
Dengan bahan import kanada
===================
jasa Custom Gitar dan bass berkualitas
Dengan bahan import kanada
===================
CANA GITAR AND BASS CUSTOM
PRODUSEN DAN SUPLIYER GITAR DAN BASS BERKUALITAS
DENGAN BAHAN KAYU IMPORT KANADA DAN BAHAN LOKAL
Berikut tutorial pemasangan preamp untuk gitar akustik :PRODUSEN DAN SUPLIYER GITAR DAN BASS BERKUALITAS
DENGAN BAHAN KAYU IMPORT KANADA DAN BAHAN LOKAL
1. Persiapkan preamp yang akan digunakan, untuk contoh disini akan menggunakan preamp Belcat EQ-7580
2. Menentukan lokasi pemasangan preamp, anda dapat meletakkan bagian depan atau belakang sesuai keinginan anda.
3. Dibeberapa model preamp, kadang ada yang memiliki atau menyertakan cutting template (busa/karet sebagai maal atau cetakan untuk menggambar pada body gitar anda.
4. Menggambar bagian dalam pada template cetakan.
5. Perjelas dan perdalam garis tadi menggunakan pisau cutter, dimaksudkan untuk menghindari retak pada saat proses penggergajian nanti.
6. langkah selanjutnya adalah membuat lubang dengan menggunakan bor pada sudut template tadi, dimaksudkan untuk mempermudah saat menggergaji. *gunakan mata bor yang kecil dahulu baru kemudian gunakan mata bor yang besar
7. Gergaji menggunakan gergaji besi/pipa, mengikuti alur yang telah dibuat tadi.
8. Haluskan bekas gergaji menggunakan amplas
9. Coba pasang dulu preamp tadi apakah sudah pas atau belum. Jangan di pasang permanen dulu karena masih ada item lainnya yang harus dipasang. Pemasangan permanen dapat dilakukan paling ahir.
10. bor saddle nutsnya pada bagian bawah atau atas untuk tempat memasang piezonya
11. Bor lagi pada bagian pantat gitar untuk memasang jack, sesuaikan besar bor dengan diameter lubang jack.
12. Pasangkan preamp dan kuatkan,
13. Pastikan kabel kabel sudah terpasang rapi
14. let's play.!
Kenapa kok setelah selesai semua,saat di hunungkan ke sound tidak bisa bersuara?
BalasHapus